Dishub Kobar menggelar rapat koordinasi tindak lanjut Surat Edaran Gubernur Kalimantan Tengah Nomor : 551.2/87/DISHUB Tanggal 17 Juni 2021 Perihal Penghentian Angkutan Barang, Tambang, Perkebunan, dan Kehutanan melewati jalan umum dan angkutan melebihi daya angkut serta tidak sesuai dengan kelas jalan diruas Jalan Ahmad Saleh (Pangkalan Bun - Kotawaringin Lama)
Rapat yang dipimpin langsung Kepala Dishub Kobar dihadiri oleh Kapolsek Kotawaringin Lama, Perwakilan Dinas PUPR Kobar, Perwakilan Dinas Satpol PP dan Damkar Kobar, Perwakilan Camat Arut Selatan, Perwakilan Camat Kotawaringin Lama, Lurah Mendawai Seberang, dan Lurah Raja Seberang.
Dishub Kobar
Pangkalan Bun, 28 Juni 2021